DO NOT MISS

Action

Sunday, 23 August 2015

Android Studio

Tutorial Android Studio Indonesia - Haloo sobat update artikel kali ini saya akan share tutorial tentang belajar membuat aplikasi Android menggunakan Eclipse IDE. 

Tutorial Android Studio Indonesia
Tutorial Android Studio Indonesia
Eclipse IDE adalah sebuah aplikasi Android baru yang akhir-akhir ini sedang populer diperbincangkan, Elipse IDE ini berfungsi sebagai Android Studio. Android Studio adalah sebuah IDE yang bisa digunakan untuk pengembangan aplikasi Android, dan dikembangkan oleh Google. Android Studio merupakan pengembangkan dari Eclipse IDE, dan dibuat berdasarkan IDE Java yang populer, yaitu IntelliJ IDEA. Android Studio memang sengaja direncanakan untuk menggantikan Eclipse ke depannya sebagai IDE resmi untuk pengembangan aplikasi Android.

Sebagai pengembangan dari Aplikasi Eclipse, Android Studio mempunyai berbagai fitur-fitur baru dibandingkan dengan aplikasi Eclipse IDE. Berbeda dengan Eclipse yang menggunakan Ant, Android Studio menggunakan Gradle sebagai build environment. 

Fitur-fitur Eclipse yang menggunakan Ant adalah sebagai berikut :
  • Menggunakan Gradle-based build system yang sangat fleksibel.
  • Bisa mem-build multiple APK .
  • Template support untuk Google Services dan berbagai macam tipe perangkat.
  • Layout editor yang lebih bagus.
  • Built-in support untuk Google Cloud Platform, sehingga mudah untuk integrasi dengan Google   Cloud Messaging dan App Engine.
  • Import library langsung dari Maven repository
Aplikasi  Android Studio menggunakan Gradle. hal ini berbeda dengan Eclipse, dan kita tidak akan lagi dipusingkan dengan dependencies package pada Android Studio. 

Satu hal tambahan lagi yang membuat Aplikasi Android Studio lebih unggul adalah dukungan layout xml editor secara visual yang jauh lebih baik daripada Eclipse. Walaupun begitu, Android Studio saat ini masih dalam tahap beta dan belum mempunyai dukungan untuk NDK/Native Development Kit.

Post a Comment

Diharapkan jangan berkata-kata yang kurang enak, karena itu akan mengganggu orang yang membacanya, dan berikan saran anda jika blog kami masih kurang berkenan.

terimakasih,

Admin

 
Copyright © 2014 Forum Mini Ku. Designed by Forum Mini Ku